Pantai Wedi Ombo Gunung Kidul Yogyakarta, Sensasi Kolam Renang Alami
Pantai Wedi Ombo Merupakan salah satu tempat wisata yang belum begitu populer jika dibandingkan wisata lainnya di jogja seperti Pantai Parang tritis atau Pantai Indramayu, namun Pantai yang satu ini memiliki pesona dan ciri khas tersendiri yang mampu mendatangkan pengunjungnya, pantai watu ombo ini memiliki batu karang yang berbentuk unik yang biasanya sering digunakan sebagai temnpat foto-fotoan maupun mmemancing, obak di pantai ini terbilang cukup besar, suasana juga lebih tenang karna memang pantai ini masih jarag yang menjangkau.
Alternatifnya : dari Timur/Utara ke arah Song Banyu/arah pantai Sadeng – pertigaan ke kanan arah Pasar Ngrancah (kalau ke kiri ke Pantai Sadeng) - Pertigaan yang ada Tugu di tengah – Belok Kiri arah ke Pasar Jepitu – Pertigaan Pasar Jepitu – ambil ke kiri lurus ke arah pantai Wediombo. (referensi by.pantaijungwok.blogspot.co.id )
Baca Juga:
Selain menikmati indahahnya panorama pantai diwisata ini anda juga bisa menceburkan diri di kolam renang alami yang lokasinya tidak jauh dari pantai tersebut, kolam renang ini terbentuk dari hempasan air laut yang menerjang masuk ke daratan dan terjebak diantara batu karang sehingga terbentuklah kolam alami wediombo yang memiliki air jernih berwarna hijau kebiruan, berenang dikolam ini merupaka hal yang menarik yang banyak diminati para wisatawan, dikolam tersebut anda juga bisa melihat ikan-ikan kecil berseliweran yang akan menemani kamu bereneang sembari menikmati panorama pantai wedi Ombo tersebut.
Itulah sedikit Informasi tentang Wisata Patai Wedi Ombo di Yogyakarta, Semoga Bermanfaat sebagai referensi berwisata anda, sampai jumpa..
Kolam Renang Alami Pantai Wedi Ombo (by.kelanakecil.wordpress.com) |
Lokasi/Alamat Pantai Wedi Ombo
Pantai Wedi Ombo ini Berlokasi di DesaJepitu, Girisubo, 3Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta, Indonesia.Akses Menuju Lokasi Pantai Wedi Ombo
Beberapa jalur yang bisa anda lalui untuk mecapai lokasi pantai wedi ombo Jogjakarta- Yogyakarta-wonosari ambil arah ke pantai baron hingga sampai di per-tigaan Desa Mulyo ambil yang ke kiri (jika lurus kea rah pantai baron) ikuti jala menuju- Bintaos –Tepus-Hingga sampai Pertigaan pasar Jepitu-ke kanan lurus hingga sampai di pantai wedi ombo.
- Jalur Tengah : Semanu-Giripanggung-Cuelo (pertigaan sebelah kanan lapangan bola belok kanan) – Pertigaan Pasar Jepitu-ke kanan lurus ke arah pantai Wediombo.
- Jalur Timur : dari Praci – ke arah Kecamatan Rongkop/Baran - ke selatan arah Nglindur – Pertigaan sebelum Pasar Ngrancah (di tengah ada Tugunya) belok ke kanan – Pertigaan Pasar Jepitu – ambil ke kiri lurus ke arah pantai Wediombo.
Alternatifnya : dari Timur/Utara ke arah Song Banyu/arah pantai Sadeng – pertigaan ke kanan arah Pasar Ngrancah (kalau ke kiri ke Pantai Sadeng) - Pertigaan yang ada Tugu di tengah – Belok Kiri arah ke Pasar Jepitu – Pertigaan Pasar Jepitu – ambil ke kiri lurus ke arah pantai Wediombo. (referensi by.pantaijungwok.blogspot.co.id )
Baca Juga:
- Pemandian Umbul Ponggok Klaten, Nikmati Selfi di Bawah Air yang mengesankan
- Ekstrim!! Kereta Gantung Pantai Timang, Uji nyalimu disini
Keindahan dan Keunikan Pantai Wedi Ombo Jogjakarta
Pantai Wedi Ombo Jogjakarta (by.gunungkidulonline.com) |
Itulah sedikit Informasi tentang Wisata Patai Wedi Ombo di Yogyakarta, Semoga Bermanfaat sebagai referensi berwisata anda, sampai jumpa..
Sangat berterimakasih sekali jika sobat berkenan membagikan artikel ini dengan cara klik share dibawah ini..
Loading...
0 Response to "Pantai Wedi Ombo Gunung Kidul Yogyakarta, Sensasi Kolam Renang Alami"
Posting Komentar