Pulau Nusa Peninda Bali, Keindahan dalam Keheningan

Nusa Peninda merupakan sebuah pulau yang terletak disebelah tenggara bali yang terpisahkan oleh selat badung, didekat pulau peninda ini juga terdapat pulau-pulau kecil lainnya yang indah seperti Nusa Ceningan dan Nusa Lembongan, namun kali ini mata jatim akan mengulas tentang pesona keindahan dan aktivitas yang bisa dinikmati di wisata nusa peninda.
keindaha pantai di nusa peninda
keindaha pantai di nusa peninda
by: apelphotography.com

Pulau Nusa Peninda
Pulau Nusa Peninda


Wisatawan Nusa Peninda
Wisatawan Nusa Peninda

Pulau nusa peninda
merupakan objek wisata yang belum begitu populer namun keindahan di pulau ini sangatlah menawan dan patut untuk dikunjungi saat berwisata ke pulau bali, aktivitas menarik yang digemari para wisatawan untuk menikmati indahnya pulau ini yaitu  dengan melakukan diving dan snorkeling, di sini sobat bisa menyaksikan keindahan bawah laut seperti terumbu karang warna-warni yang masih alami dan unik yang dihiasi dengan beragam ikan yang akan membuat anda terpana saat melihatnya, selain itu sobat juga bisa menyaksikan keindahan matahari terbenam yang bernuansa hening yang mampu mnciptakan ketenangan mengingat wisata ini tidak terlalu ramai. Aktivitas lainnya yang populer yaitu mengunjungi pura penataran agung , pura yang digunakan sebagai tujuan wsata spiritual bagi penduduk bali terutama umat hindu ini terbilang sangat ramai yang dimana pura ini sebagai tempat melakukan upacara adat, sobat juga bisa mengikuti dan menyaksikan keindahan pura dinusa peninda tersebut.
Menyusuri Keindahan Nusa Peninda

Lihat juga tempat wisata menarik lainnya:

Akses Menuju Nusa Peninda

Jika sobat ingin mengunjungi nusa peninda ini, akses dapat ditempuh dengan menggunakan speedboat lewat sanur, biaya tiket berkisar antara 75rb-100rb tergantung ukuran kapal, waktu tempuh kurang lebihnya 1jam, di nusa peninda ini juga tidak ada kendaraan umum jadi sobat bisa menyewa motor yang tersedia diwisata ini untuk menjelajahi indahnya nusa peninda, biaya sewa tergantung type motornya biasanya berkisar antara 50-100rb

Hotel dan Penginapan Nusa peninda

Penginapan yang tersedia di nusa peninda ini terbilang cukup murah , umumnya penginapan ini tidak disediakan bagi para pelancong , namun disediakan bagi para warga yang bertujuan untuk beribadah di pura besar yag menjadi tujuan peribadahan umat hindu bali.
Demikianlah ulasan singkat tentang wisata Nusa Peninda Bali, smoga bisa menjadi referensi berwisata anda..

Sangat berterimakasih sekali jika pembaca yang terhormat berkenan membagikan artikel ini dengan cara klik share dibawah ini.

Loading...

Berlangganan Gratis via E-mail

0 Response to "Pulau Nusa Peninda Bali, Keindahan dalam Keheningan"

Posting Komentar