Gunung batu jonggol merupakan gunung yang memiliki ketinggian kisaran 875 meter diatas permukaan laut , mendaki gunung yang terbilang tidak terlalu tinggi ini amat mengasyikkan, jalur untuk mendaki juga terbilang mudah,hanya membutuhkan waktu 1-1,5jam untuk mencapai puncak , di sela-sela perjalan pun sobat bisa mengabadikan momen-momen indah yang disuguhkan , setelah sampai di
puncak gunung batu jonggol ini sobat akan merasakan pemandangan yang menakjubkan yaitu Di puncak gunung batu ini sobat bisa menyaksikan pemandangan terbuka tanpa pepohonan tinggi satupun menjadikan view yang sangat indah, sobat dapat memandang 180 derajat ke semua arah.
|
pesona puncak gunung batu jonggol |
|
puncak gunung batu |
|
keindahan puncak gunung batu |
|
trek menuju puncak |
Alamat dan rute menuju gunung batu jonggol
Gunung batu jonggol ini berlokasi di kecamatan suka makmur, bogor.
|
jalan menuju gunung batu |
Artikel Menarik Lainnya:
Jika sobat dari arah cibinong maka ambil arah ke cileungsi yang di lanjutkan kea rah jonggol melalui tempat wisata mekarsari dan perum .citra indah, ikuti jalan terus hingga sampai di pertigaan yang terdapat “tugu Bogor Bermain” dan disana terdapat penunjuk arah, ambil kea rah cariau/cianjur, lanjutkan terus hingga sampai di pertigaan lagi yang bernama pertigaan mengker yang berdampingan dengan minimarket dan sekolahan , ambil jalur kanan/belok kanan , telusuri terus tanpa belok hingga sobat menemukan gunung batu tersebut , perkiraan 20km sampai di gunung batu tersebut.
Demikian sedikit ulasan tentang menyusuri
keindahan gunung batu jonggol, sampai jumpa dilain posting
(Sumber gambar http://marisazania.blogspot.co.id/,http://alkesper.blogspot.co.id/)
Sangat berterimakasih sekali jika pembaca yang terhormat berkenan membagikan artikel ini dengan cara klik tombol share dibawah ini.
0 Response to "Mendaki Keindahan Gunung Batu Jonggol"
Posting Komentar